Ting Tong

<a href=http://zawa.wordpress.com>Zawa Clocks</a>
 

Sabtu, 10 Maret 2012

Apa Sebenarnya Relativitas Umum?

0 komentar
Untuk analogi relativitas umum, pertimbangkan bahwa kamu membentangkan sebuah seprai atau suatu lembaran yang datar dan elastik. Sekarang kamu meletakkan sesuatu dengan berat yang bervariasi pada lembaran tersebut. Jika kita menempatkan sesuatu yang sangat ringan maka bentuk seprai akan sedikit lebih turun sesuai dengan berat benda tersebut. Tetaoi jika kamu meletakkan sesuatu yang berat, maka akan terjadi kelengkungan yang lebih besar.Asumsikan...
Read more...

Debu Kosmis Pembentuk Galaksi

0 komentar
Bila kita melihat ke langit pada malam yang cerah, terlihat diantara bintang-bintang ruang kosong yang gelap. Sejak abad ke 18, para astronom bertanya-tanya, apakah alam semesta sebagian besar terdiri dari ruang kosong seperti itu?. Namun di awal abad ke 20, para astronom menemukan bukti, bahwa ruang gelap di alam semesta itu adalah kumpulan debu kosmis raksasa. Debu ini menghalangi pancaran bintang-bintang yang jauh di pinggiran alam semesta. Juga...
Read more...

Supernova

0 komentar
Bintang memulai hidupnya sebagai awan dingin dari gas di dalam ruang antar bintang yang mengembang. Setiap butiran materi di awan mengalami gaya gravitasi yang menarik satu sama lain. Tarikan kolektif ini menyebabkan bagian luar menekan bagian dalam serta menyusutkan awan. Ketika mampat suhu gas meningkat, lebih mampat awan akan lebih panas dan bi...
Read more...

Jumat, 09 Maret 2012

Vibrasi, Densitas dan Dimensi

1 komentar
Segala sesuatu di alam semesta diciptakan dari cahaya murni elektron.  Kemudian elektron inilah yang membentuk atom dari dunia fisik. Desain geometrik dan kecepatan aksi di sekitar inti pusat (ditambah faktor-faktor lain) menentukan jenis atom dan tingkat vibrasi atau getaran. Planet, manusia, hewan, tumbuhan, pohon-pohon semua memancarkan tingkat getaran tertentu. Yang padat memilki tingkat getaran atau vibrasi yang lebih...
Read more...

Teori Ruang Hiper : Kunci untuk Memahami Alam Semesta

0 komentar
Steven Weinberg, seorang fisikawan AS dan ikut meraih Hadiah Nobel dalam Ilmu Fisika 1979, mengatakan ilmu fisika teoritis tampak makin mirip rekaan ilmiah (science fiction). Ilmu fisika yang dia maksudkan mencakup teori tentang ruang hiper (hyperspace). Ruang hiper sudah dikembangkan melalui komputer canggih yaitu suatu komputer 4D yang diciptakan di Amerika Serikat. Komputer ini mampu menciptakan lingkungan 4 dimensi spasial, suatu penerapan dari teori ilmu fisika tentang ruang hiper. Komputer 4D ini membingungkan mata yang tidak terlatih dan mendemonstrasikan berbagai tampilan yang begitu...
Read more...

Kajian Fisika Tentang Perjalanan antar Bintang

0 komentar
Ketika mendiskusikan tentang kemungkinan perjalanan antar bintang, ada sesuatu yang disebut sebagai “faktor yang menggelitik” . Sebagian ilmuwan cenderung untuk mencemooh ide perjalanan antar bintang karena jarak yang sangat besar yang memisahkan bintang-bintang. Menurut Relativitas Khusus (1905), tidak terdapat informasi tentang sesuatu yang dapat berjalan lebih cepat daripada cahaya, dan oleh karenanya akan memakan waktu berabad-abad hingga...
Read more...

Minggu, 04 Maret 2012

Teleskop Hubble : Dimana peran Gravitasi Universal ??

1 komentar
Tingkat kejelasan merupakan permintaan oleh astronom dan khalayak ramai terhadap teleskop Hubble, namun gambar-gambar planet yang sangat jauh yang ditangkap teleskop ini dengan tingkat kejelasan tinggi malah membuat ilmuwan mencari sebabnya, sebab menurut perhitungan baru gambar-gambar ini sepatutnya tampak samar, oleh karenanya memikirkan perlunya pengkajian ulang...
Read more...